PGGPT Gelar KKR, Pj Gubernur Gelorakan Papua Tengah Membawa Damai di Tanah Papua
Nabire – Ratusan orang menghadiri Kebangkitan Kebangunan Rohani (KKR) dan Seminar yang di gelar Persatuan Gereja-gereja Papua Tengah (PGGPT) di Bandara Lama Nabire, Kabupaten Nabire, Kamis (11/6/2024).